Judul Buku : Pegangan Belajar Matematika SMP 3
Penulis : A. Wagiyo
Sri Mulyono
Susanto
Penerbit : PT Galaxy Puspa Mega
Tahun Terbit : 2008
Tebal Isi : ix + 214 halaman
Ukuran : 21 x 29,7 cm
Buku Pegangan Belajar Matematika SMP 3 ini memberikan penjelasan teori secara
rinci yang disajikan dengan bahasa yang sederhana, sehingga mudah dipahami. Selain itu, dalam buku ini juga diberikan latihan-latihan yang banyak dan bervariasi serta lengkap dengan gambar-gambar, grafik, dan tabel beserta penjelasan yang detail. Dengan bantuan buku ini, siswa diharapkan makin memahami suatu teori tertentu dan termotivasi untuk belajar terus-menerus serta terlatih dalam memahami soal yang berkaitan dengan kehidupan sehari-hari.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar